IDENTIFIKASI PROTOZOA PENYEBAB DIARE PADA ANAK DI BAWAH UMUR 5 TAHUN DI KELURAHAN MENDAWAI KOTAWARINGIN BARAT, KALIMANTAN TENGAH

Sagita, Nur (2023) IDENTIFIKASI PROTOZOA PENYEBAB DIARE PADA ANAK DI BAWAH UMUR 5 TAHUN DI KELURAHAN MENDAWAI KOTAWARINGIN BARAT, KALIMANTAN TENGAH. Diploma thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BORNEO CENDEKIA MEDIKA PANGKALAN BUN.

[img] Text
203410008_BAB I_BAB VI_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (331kB)
[img] Text
203410008_Nur Sagita BAB II - V .pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB)
[img] Text
203410008_Nur Sagita_Identifikasi Protozoa Penyebab Diare Pada Anak Di Bawah Umur 5 Tahun Di Kelurahan Mendawai Kotawari~1.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (3MB)

Abstract

Diare menjadi permasalahan kesehatan di dunia dengan tingkat kematian tertinggi diberbagai Negara terutama di Indonesia terhadap anak < 5 tahun. Menurut data Kementerian kesehatan tahun 2020, kasus diare pada balita di Indonesia mencapai 28,9 %. Provinsi Kalimantan Tengah menduduki urutan ke 26 dengan prevalensi diare sekitar 16,5%. Diare merupakan keadaan buang air besar yang membuat bentuk dari feses terlihat lebih lunak atau cair. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui protozoa penyebab diare pada anak di bawah umur 5 tahun di Kelurahan Mendawai, Kotawaringin Barat, Provinsi Kalimantan tengah. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif menggunakan desain penelitian deskriptif dengan pendekatan observasi pada bulan Januari – April 2023. Bahan yang digunakan yaitu Eosin 2% dan feses dengan pemeriksaan meliputi kista dan trofozoit dari protozoa usus. Penelitian ini dilakukan pada 55 sampel feses balita dan ditemukan positif protozoa pada 10 sampel dengan 7 sampel positif Entamoeba histolytica tahap trofozoit 4 sampel dan 3 sampel ditemukan tahap kista pada 3 sampel positif Balantidium coli dengan tahap kista. Prevalensi protozoa penyebab diare E.histolytica 12,72 % dan prevalensi protozoa penyebab diare B.coli sebesar 5,45 %.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Identifikasi, Diare, Protozoa, Kista, Trofozoit, Eosin 2%.
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QR Microbiology
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: D3 Analis Kesehatan
Depositing User: Stikes Borneo Cendekia Medika
Date Deposited: 25 Oct 2023 03:43
Last Modified: 26 Oct 2023 02:33
URI: http://repository.stikesbcm.ac.id/id/eprint/354

Actions (login required)

View Item View Item